Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2025

Apakah Generasi Muda Perlu Rehat dari Media Sosial?

    Apakah Generasi Muda Perlu Rehat dari Media Sosial?      Media sosial telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia. Jenis media sosial yang dikenali oleh masyarakat sangat banyak, dan beragam seperti Instagram, TikTok, YouTube, Facebook, dan Twitter yang digunakan untuk komunikasi, sarana mencari hiburan, membentuk identitas diri serta dijadikan sebagai sarana atau aktivitas marketing.       Dampak positif dengan adanya media sosial sangatlah banyak, salah satu contohnya dapat mempermudah komunikasi dan juga koneksi dengan teman atau keluarga jauh. Bukan hanya itu, media sosial juga bisa digunakan sebagai media promosi. Hasil peneitian menunjukkan bahwa rata-rata generasi muda menghabiskan lebih dari 3 jam per hari untuk pneggunaan media sosial (Aprilia, 2020).      Kecanduan media sosial, khususnya dengan menggunakan perangkat smartphone sudah dapat memberikan dampak negatif. Penggunaan media sos...

E-MADING JUNI 2025

Gambar