Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Antusias Warga Karangturi dalam Penggunaan Sereh sebagai Anti Nyamuk

     Minggu 22/10, organisasi Kajian Ilmiah dan Peneilitian Mahasiswa Universitas PGRI Semarang melakukan pengabdian tentang Sereh sebagai obat anti nyamuk. Dalam pengabdian dan penyuluhan sudah di lakukan sebelum pemantauan. Hal ini dibenarkan oleh Labib anwar sebagai Ketua Divisi P3M “setelah pengabdian di hari minggu sebelumnya dan melakukan penyuluhan pada hari sabtu, pengurus Organisasi KIPM melakukan pemeriksaan berupa pemantauan kepada ibu-ibu PKK desa” ujarnya.      Sebelum pelaksanaan pemantauan Tim Pengabdian KIPM melakukan sosialisasi dengan memperkenalakan sereh sebagai obat anti nyamuk. Saat sosialisasi sendiri di lakukan dirumah bu bagiyo selaku pemilik rumah salah satu anggota ibu PKK. Sosialisasi ini dihadiri ibu RW dan Bu RT serta Ketua KIPM Latifah Tu’nimah. Dalam pembuatannya sendiri para anggota ibu PKK cukup memhami dalam proses serta kegunaan.      Pemantaun dilakukan oleh Tim Pengabdian KIM sebagai langkah untuk mengetahui perkembangan dalam obat yang sudah disos

Kenali Potensi Serei Sebagai si Tanaman Pengusir Nyamuk

     Siapa yang tidak tau serei. Serei merupakan tanaman yang sering tumbuh di daerah yang memiliki kontur tanah daerah dataran rendah. Sereh sering kali digunakan untuk sebagai bahan tambahan untuk masakan agar masakan tersebut memiliki rasa yang sedap. Serei juga memiliki satu keluarga dengan rumput-rumputan. Terus selain itu apa sih kegunaan serei????.      Serei ternyata memiliki banyak sekali manfaat untuk kegunaaan nya. Kegunaan dari serei juga sebagai pengharum aromatic ruangan.   Selain itu salah satunya yang adalah sebagai pengusir nyamuk.      Nyamuk merupakan serangga yang sering membuat resah sesorang. Nyamuk memiliki beragam spesies salah satunya sering menyebabakan penyakit adalah nyamuk aides atau nyamuk DB. Nyamuk DB merupakan nyamuk demam berdarah yang sering menjadi momok mennagkutkan. Dari berbagai penelitian dan pengamatan serei menjadi salah satu yang dapat menjadi penagnggulangan dan pencegahan terhadap nyamuk. Yuk kenalan lebih jauh tentang Serei si pengusir nyam

UKM KIPM Mengabdi Memberantas Nyamuk

     Pengurus UKM KIPM berkesempatan membantu ibu PKK Desa Ingas RT 03 RW 03, Kelurahan Karangturi, Semarang Timur membasmi nyamuk dengan kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan pada 15 - 22 Oktober 2023.      Mengangkat tema “SABUN ( Serba Serbi Bunuh Nyamuk)” di mana tema tersebut datang dari keresahan ibu-ibu Desa Ingas mengeluhkan gangguan nyamuk yang sulit teratasi. Selain gangguan nyamuk, ibu-ibu juga mengkhawatirkan kandungan bahaya obat pembasmi nyamuk yang dijual dipasaran. Mengingat dengan adanya anak-anak dan lansia rentan akan bahan kimia. Oleh karena itu dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini, Pengurus KIPM mencoba membantu ibu-ibu mengatasi keresahan mereka dengan rangkaian kegiatan basmi nyamuk.      Kegiatan tersebut dimulai dengan bersih-bersih daerah sekitar bersama ibu-ibu PKK. Selanjutnya, dilanjutkan penyuluhan mengenai dampak nyamuk. Adapun cara mengurangi nyamuk, manfaat sereh, kelebihan sereh, dan yang terakhir cara pembuatan obat sereh pembasmi nyamuk.